NASIONAL

MUI Beberkan Alasan Tolak Timnas Israel, Singgung UUD 45
NASIONAL, SPORT

MUI Beberkan Alasan Tolak Timnas Israel, Singgung UUD 45

MUI Beberkan Alasan Tolak Timnas Israel, Singgung UUD 45 Jakarta, CNN Indonesia -- Majelis Ulama Indonesia (MUI) beberkan alasan tetap menolak kedatangan Tim Sepak Bola Nasional Israel ke Indonesia dalam ajang Piala Dunia U-20.Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) bidang Hubungan Luar Negeri dan Kerjasama Internasional (HLNKI) Sudarnoto mengaitkan pembukaan Undang-undang Dasar 1945 dengan penolakan tersebut. "Alasan utamanya adalah konstitusi, yaitu pembukaan UUD 1945 yang menegaskan soal penjajahan itu harus dienyahkan, kira-kira gitu loh," ujar Sudarnoto ketika dihubungi oleh CNNIndonesia.com, Senin (27/3) malam.Menurut Sudarnoto, tidak mungkin bagi Indonesia untuk menerima Israel bermain di tengah situasi Palestina yang sedang memprihatinkan akibat serangan-serangan Israel.Bagaiman...
Airlangga Sebut Golkar Bakal Bikin Koalisi Besar untuk Pemilu 2024
NASIONAL

Airlangga Sebut Golkar Bakal Bikin Koalisi Besar untuk Pemilu 2024

Airlangga Sebut Golkar Bakal Bikin Koalisi Besar untuk Pemilu 2024 Jakarta, CNN Indonesia -- Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto mengatakan ada peluang partainya bakal membuat koalisi besar untuk memenangkan Pemilihan Umum 2024.Airlangga tak menjelaskan peluang tersebut lebih lanjut. Namun, ia mengklaim koalisi tersebut bakal menguntungkan Indonesia. Hal tersebut tak diuraikan lebih lanjut, namun diklaimnya bakal menguntungkan IndonesiaKoalisi besar di mana-mana menguntungkan Indonesia, jadi tunggu tanggal mainnya," kata Airlangga usai hadir di acara buka puasa bersama Partai Nasdem, Jakarta Pusat, Sabtu (25/3). Sumber : https://www.cnnindonesia.comBaca Selengkapnya Disini
Viral Diduga Istri Pejabat KPK Pamer Hidup Mewah di Medsos
NASIONAL

Viral Diduga Istri Pejabat KPK Pamer Hidup Mewah di Medsos

Viral Diduga Istri Pejabat KPK Pamer Hidup Mewah di Medsos Jakarta - Sebuah video memuat informasi adanya sosok wanita memamerkan kehidupan mewahnya di media sosial. Sosok perempuan itu dinarasikan sebagai istri Direktur Penyelidikan KPK Endar Priantoro.Dalam video viral itu, terlihat foto perempuan yang dinarasikan sebagai istri Endar tengah berlibur di luar negeri. Dia tampak tengah berfoto dengan latar pegunungan diselimuti salju.Foto lainnya juga memuat sosok perempuan tersebut menggunakan sejumlah pakaian bermerk. Di foto lainnya, terlihat perempuan dinarasikan istri Endar Priantoro itu tengah foto dengan artis Nikita Mirzani.Gaya hidup mewah istri bintang 1 Polri yang bertugas sebagai Direktur Penyelidikan KPK Brigjen Pol Endar Priantoro," tulis narasi video viral seperti diliha...
Buruh Soal Perppu Ciptaker Jadi UU: Indonesia Darurat Hukum
EKONOMI, NASIONAL

Buruh Soal Perppu Ciptaker Jadi UU: Indonesia Darurat Hukum

Buruh Soal Perppu Ciptaker Jadi UU: Indonesia Darurat Hukum Jakarta, CNN Indonesia -- Sekjen Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI) Arif Minardi mengatakan tindakan pemerintah dan DPR yang mengesahkan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) Cipta Kerja yang telah disetujui menjadi Undang-Undang (UU) menjadikan Indonesia darurat hukum.Ia menjelaskan tindakan itu jelas melanggar konstitusi. Sebab, hal tersebut menghilangkan objek Putusan Mahkamah Konstitusi (MK) Nomor 91/PUU-XVII/2020, yaitu perbaikan terhadap pembentukan UU Cipta Kerja. MK sendiri sebelumnya telah menyatakan UU Cipta Kerja inkonstitusional bersyarat. Menurutnya, Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan DPR seolah mengulang masalah pembentukan UU dengan tidak memberikan ruang partisipasi publik d...
Rafael Alun Buka-bukaan soal Lonjakan Harta yang Dianggap Tak Wajar
EKONOMI, NASIONAL

Rafael Alun Buka-bukaan soal Lonjakan Harta yang Dianggap Tak Wajar

Rafael Alun Buka-bukaan soal Lonjakan Harta yang Dianggap Tak Wajar Jakarta, CNN Indonesia -- Mantan pegawai Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak Kementerian Keuangan Rafael Alun Trisambodo blak-blakan soal harta kekayaan miliknya yang tengah jadi sorotan. Katanya, semua harta itu selalu dilaporkan secara berkala, berikut dengan sumber pendapatan yang lengkap.Dia pun heran dengan penyelidikan terhadap harta kekayaannya tersebut. Pasalnya semua harta itu diklaim selalu dilaporkan sejak 2011 lalu. Bahkan, dirinya beberapa kali diklarifikasi mengenai asal muasal hartanya baik oleh KPK pada 2016 dan 2021, serta Kejaksaan Agung pada 2012. Rafael mengklaim sejatinya harta kekayaan miliknya sebenarnya tak bertambah sejak 2011 lalu. Pertambahan hanya terjadi pada nilai yang melesat karena pen...
Luhut: Orang di Luar Pemerintah Gak Usah Banyak Omong!
NASIONAL

Luhut: Orang di Luar Pemerintah Gak Usah Banyak Omong!

Luhut: Orang di Luar Pemerintah Gak Usah Banyak Omong! Jakarta, CNBC Indonesia - Menteri Koordinator Bidang Maritim dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan, menyentil beberapa pihak yang sering mengkritik pemerintah tanpa landasan yang kuat. Luhut menegaskan, selesaikan persoalan di negara ini tidak mudah."Orang gak pernah di pemerintahan gak usah banyak omong, tidak gampang mengerjakan ini," kata Luhut dalam acara Digital Government Award SPBE Summit 2023, dikutip Jumat (24/3/2023)Anda kan belum pernah merasakan sebagai Bupati dan Gubernur ngomong kritik gampang saja. Lu masuk di dalam baru tahu lu. Kalau kerja main-main yang tertangkap OTT itu kau ," tegasnya.Bahkan, kata Luhut orang-orang yang sudah pernah merasakan duduk di kursi pemerintahan juga harus ditanya balik tentang kinerjan...
KPK Jamin Bereskan Penyelidikan Harta Rafael Alun Trisambodo
NASIONAL

KPK Jamin Bereskan Penyelidikan Harta Rafael Alun Trisambodo

KPK Jamin Bereskan Penyelidikan Harta Rafael Alun Trisambodo Jakarta, CNN Indonesia -- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memastikan akan menyelesaikan penyelidikan dugaan harta jumbo nan janggal eks pejabat pajak Rafael Alun Trisambodo."Yang pasti KPK komitmen selesaikan proses penyelidikan yang sedang kami lakukan ini. Kami butuh waktu untuk hal tersebut," ujar Kabag Pemberitaan KPK Ali Fikri saat dikonfirmasi, Jumat (24/3) malam Namun Ali tak bisa mengonfirmasi soal kabar pemeriksaan Rafael bersama anak dan istrinya di KPK pada hari ini karena masih berstatus penyelidikan.Kegiatan penyelidikan tidak bisa kami sampaikan ya materinya," kata dia.Meskipun demikian, jubir berlatar belakang jaksa itu menegaskan KPK akan mendalami temuan-temuan peristiwa pidana terkait Rafael Alun. S...
Pengusaha Hotel Protes ke Jokowi: Konser Longgar, Kok Bukber Dilarang?
NASIONAL

Pengusaha Hotel Protes ke Jokowi: Konser Longgar, Kok Bukber Dilarang?

Pengusaha Hotel Protes ke Jokowi: Konser Longgar, Kok Bukber Dilarang? Jakarta, CNN Indonesia -- Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) mempertanyakan kebijakan Presiden Jokowi melarang pejabat dan pegawai pemerintah melakukan buka puasa bersama.PHRI memprotes larangan tersebut dan membandingkannya dengan konser yang marak digelar dan diizinkan pemerintah belakangan ini. Sekjen PHRI Maulana Yusran mengatakan hotel dan restoran bakal terdampak langsung larangan buka puasa bersama tersebut. Alan, sapaan akrabnya, mengatakan paket buka puasa bersama menjadi ladang cuan bagi hotel dan restoran ketika keterisian kamar hotel berkurang drastis selama masa Ramadan.Kami lihat polemik yang terjadi semenjak dikeluarkannya (surat larangan pejabat buka puasa bersama) itu. Kalau bicara c...
NasDem Akui Komunikasi dengan Khofifah Rayu Jadi Cawapres Anies
NASIONAL

NasDem Akui Komunikasi dengan Khofifah Rayu Jadi Cawapres Anies

NasDem Akui Komunikasi dengan Khofifah Rayu Jadi Cawapres Anies Jakarta, CNN Indonesia -- Ketua DPP Partai NasDem Sugeng Suparwoto mengaku selama ini berkomunikasi dengan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa untuk dijadikan calon wakil presiden mendampingi Anies Baswedan."Termasuk dalam penjaringan ya, penjaringan nama wapres dan sebagainya. Tadi disebut Bu Khofifah memang satu dari sekian orang yang memang kita berkomunikasi," kata Sugeng dalam jumpa pers di Jakarta, Jumat (24/3).Sugeng mengatakan komunikasi untuk mencari calon wakil presiden tidak hanya dengan Khofifah, tetapi juga dengan sosok lainnya. Namun, ia tidak membeberkan. "Yang dikehendaki oleh rakyat dan yang terbaik bagi semuanya, bagi Pak Anies, bagi pemenangan, bagi bagaimana jalannya pemerintah ke depan, dan...
Heboh Meme Puan Berbadan Tikus, Saat Istana Sebut BEM UI seperti LSM
NASIONAL

Heboh Meme Puan Berbadan Tikus, Saat Istana Sebut BEM UI seperti LSM

Heboh Meme Puan Berbadan Tikus, Saat Istana Sebut BEM UI seperti LSM TEMPO.CO, Jakarta - Meme Puan Maharani berbadan tikus yang diunggah dalam akun Twitter Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Indonesia atau BEM UI menggegerkan jagat maya. Meme yang diunggah sebagai bentuk protes disahkannya Perpu Cipta Kerja menjadi Undang-Undang Cipta Kerja oleh DPR disebut pihak istana dimanfaatkan oleh banyak kepentingan.Narasinya mirip kayak LSM yang didanai asing, juga kelompok antipemerintah yang dari awal asal bukan Jokowi. Biar laku dagangannya di 2024 nanti," kata Staf Khusus Menteri Sekretaris Negara Bidang Komunikasi dan Media Faldo Maldini di Jakarta, Kamis, 23 Maret 2023.Faldo menyebut BEM UI memang diisi mahasiswa yang pintar dengan pikiran yang suka berbeda. Ia mempersilahkan semua pih...