Jokowi Perintahkan Erick Thohir Segera Kembali Bicara dengan FIFA

Jokowi Perintahkan Erick Thohir Segera Kembali Bicara dengan FIFA
Jokowi Perintahkan Erick Thohir Segera Kembali Bicara dengan FIFA
Jokowi Perintahkan Erick Thohir Segera Kembali Bicara dengan FIFA

Jakarta, CNN Indonesia — Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengatakan dapat perintah dari Presiden Joko Widodo agar secepatnya kembali bicara dengan FIFA.
Perintah ini disampaikan Jokowi kepada Erick untuk menghindarkan Indonesia dari sanksi FIFA. Ini setelah FIFA membatalkan gelaran Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia karena penolakan terkait kehadiran timnas Israel U-20.

“Bapak presiden [Jokowi] juga menginstruksikan untuk segera kembali membuka pembicaraan bersama FIFA untuk kita tetap menjadi bagian dari keluarga besar FIFA, yang kita tahu FIFA punya 216 member dari segala negara, salah satunya Indonesia,” ujar Erick dalam jumpa pers usai bertemu Jokowi di Istana Negara, Jakarta, Jumat (31/3).
Sehingga bisa diartikan bahwa presiden tidak mau kita terkucilkan dari peta sepak bola dunia. Maka itu saya akan berusaha keras memastikan transformasi sepak bola Indonesia ini terjadi, bukan wacana.”

Sumber : https://www.cnnindonesia.com
Baca Selengkapnya Disini

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *