Tag: Airport Surcharge

Monopoli Taksi Halim Viral, Lebih Mahal, dan Kena Airport Surcharge
EKONOMI

Monopoli Taksi Halim Viral, Lebih Mahal, dan Kena Airport Surcharge

Viral Monopoli Taksi Halim Utas yang mengeluhkan harga taksi di Bandara Halim Perdanakusuma tiba-tiba menjadi viral. Pembuat thread, Sylvi Kartika, menjelaskan terbatasnya pilihan kendaraan dari Bandara Halim. Dalam cuitannya, Sylvi mengungkapkan hanya ada tiga pilihan kendaraan, yakni taksi Puskopau, Puskopau Grab, dan Puskopau Gojek.Sylvi mengatakan kisaran harga dari bandara ke rumahnya jika menggunakan Blue Bird sekitar Rp60.000 hingga Rp80.000. Namun saat menggunakan Grab Puskopau, dia harus membayar Rp 118.000. Belum lagi, dia diminta membayar biaya tambahan atau airport surcharge. “Semua yang ada di Puskopau di markup. HLP di rumah saya kisaran Rp 60.000-Rp 80.000. Grab me (harganya) Rp 118.000. Jadi penumpang disuruh bayar surcharge lagi Rp. 15.000," ujarnya melalui akun Twi...