Tag: Algojo

Taliban Eksekusi Pembunuh di Depan Umum, Ayah Korban Jadi Algojo
INTERNASIONAL

Taliban Eksekusi Pembunuh di Depan Umum, Ayah Korban Jadi Algojo

Taliban Eksekusi Pembunuh di Depan Umum Kabul -Seorang pria yang dinyatakan bersalah atas pembunuhan telah ditembak mati oleh ayah korbannya dalam eksekusi publik pertama sejak Taliban kembali berkuasa di Afganistan. Juru bicara Taliban Zabihullah Mujahid mengatakan pria itu tewas di stadion olahraga yang penuh sesak di Provinsi Farah, di wilayah barat daya Afganistan. Ayah korban menembak pria itu tiga kali selama eksekusi. Lusinan pejabat tinggi Taliban menghadiri eksekusi tersebut. Eksekusi dilakukan beberapa minggu setelah hakim di negara itu diperintahkan untuk menegakkan hukum syariat secara penuh. Pemimpin tertinggi Taliban, Haibatullah Akhundzada, mengeluarkan keputusan bulan lalu yang memerintahkan hakim untuk menjatuhkan hukuman mulai dari eksekusi publik, ampu...