Tag: Pewaris Kekayaan Keluarga Rothschild

Siapa Pewaris Kekayaan Keluarga Rothschild yang Super Kaya Saat Ini?
INTERNASIONAL

Siapa Pewaris Kekayaan Keluarga Rothschild yang Super Kaya Saat Ini?

Pewaris Kekayaan Keluarga Rothschild Sebagai salah satu keluarga terkaya di dunia, pewaris harta milik klan Rothschild ini kerap menjadi sorotan.Mereka tidak bisa lepas dari perhatian karena keluarga Rothschild adalah dinasti perbankan perintis yang terkenal di Eropa dan dunia. Keluarga ini dikabarkan memiliki kekayaan hingga US$ 350 miliar atau setara Rp. 5,035 triliun, seperti dilansir Investopedia. Beberapa industri yang masih beroperasi saat ini antara lain jasa keuangan, real estate, pertambangan, energi, dan yayasan amal. Selain itu, mereka juga mengelola bisnis hotel, media, transportasi, dan anggur merah. Lantas, siapakah pewaris kekayaan Rothschild? Business Insider merangkum keturunan Rothschild yang masih hidup hingga saat ini. Berikut daftarnya. Nathaniel...