Israel Buka Suara soal Timnas Ditolak RI Ikut Piala Dunia U-20 2023
Israel Buka Suara soal Timnas Ditolak RI Ikut Piala Dunia U-20 2023
Jakarta, CNN Indonesia -- Israel buka suara soal penolakan timnas sepakbolanya oleh Indonesia dalam gelaran Piala Dunia U-20 2023. FIFA akhirnya mencabut status RI sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 gegara penolakan ini.Juru bicara Kementerian Luar Negeri Israel, Lior Haiat, mengatakan pihaknya tidak akan berkomentar lebih jauh soal polemik ini. Tel Aviv mengaku kecewa lantaran Indonesia mencampuri urusan olahraga dengan urusan politik.Kami tak akan mengomentari keputusan FIFA," kata Haiat kepada CNIIndonesia.com melalui pernyataan saat ditanya respons Israel soal keputusan FIFA, Senin (3/4).
Haiat kemudian berujar, "Tetapi saya bisa mengatakan bahwa olahraga tak boleh dipengaruhi politik."
Pekan lalu, FIFA memb...